penyebab septic tank meledak

Sumber: Istockphoto


2 menit

Penyebab Septic Tank Meledak karena Kelalaian saat Perancangan

Sistem sanitasi yang harus ada di hunian yaitu tempat penguraian limbah toilet. Ketika merencanakan dan membuat sistem penguraian limbah toilet, perlu dilakukan dengan benar dan baik. Karena jika sembarangan dapat memicu penyebab septic tank meledak.

Biasanya tempat pengolahan atau penguraian limbah toilet disebut dengan septic tank. Apabila membangun atau memiliki septic tank di rumah pastikan dirancang dengan benar untuk mencegahnya meledak.

Septic tank meledak disebabkan oleh beberapa hal yang jarang disadari atau dipahami banyak orang. Untuk mengetahui penyebab septic tank meledak lebih lanjut, simak penjelasannya di bawah ini.

Penyebab Septic Tank Meledak

Bentuk septic tank biasanya kotak besar dan dipendam di dalam tanah. Karena keterbatasan lahan, biasanya septic tank berada di taman atau bahkan ada yang menaruhnya di dalam garasi tanpa memberinya ventilasi atau dibiarkan tertutup begitu saja.

Tanpa anda sadari, hal tersebut menyebabkan septic tank rentan meledak. Karena gas yang dihasilkan dari proses penguraian limbah toilet atau feses oleh bakteri berkumpul tanpa bisa keluar. Gas tersebut berupa metana yang mempunyai karakter mudah terbakar. Gas metana yang berkumpul dan terkena panas akan dapat memuai hingga menyebabkan ledakan yang dahsyat.

Cara Mencegah Septic Tank Meledak

Buatkan saluran ventilasi

penyebab septic tank meledak

Pentingnya ventilasi pada septic tank yaitu untuk membuang gas metana hasil penguraian limbah toilet oleh bakteri. Umumnya saluran udara atau ventilasi septic tank terbuat dari pipa polyvinyl chloride (PVC) yang menjulang ke atas.

Ketika membuat saluran ventilasi pastiin pastikan tidak terhalang apapun agar kelebihan gas di dalam septic tank dapat keluar tanpa hambatan.

Gunakan septic tank yang kuat dan berkualitas

apa itu septic tank, ramah lingkungan, septic tank konvensional, gambar septic tankSudah saatnya anda berpindah dari septic tank konvensional atau tradisional ke bio septic tank pabrikan yang mempunyai kualitas lebih unggul. Gunakan Pennyu Bio Septic Tank pengolah limbah toilet ramah lingkungan. Mempunyai lima tahapan penguraian, mengubah limbah toilet menjadi cair yang dan bisa langsung dialirkan ke selokan tanpa melalui sumur resapan.

Sudah terbukti efluen Pennyu Bio Septic Tank ramah lingkungan, telah lolos uji Laboratorium Sucofindo dan Dinas Lingkungan Hidup sesuai dengan Permen LHK No. P.68/Menlhk-Setjen/2016 tentang Baku Mutu Air Limbah Domestik.

Dengan penguraian yang ampuh, Pennyu Bio Septic Tank tidak perlu disedot secara berkala setiap 3 tahun sekali seperti septic tank konvensional. Selain itu untuk menjaga kualitas dan kepuasan pelanggan, Pennyu Bio Septic Tank dibekali dengan garansi Dijamin Pabrik selama 12 tahun.

Apabila terjadi kerusakan produk, tim teknisi pennyu indonesia akan menanganinya tanpa ada tambahan biaya service. Informasi lebih lengkap tentang Pennyu Bio Septic Tank bisa anda dapatkan di sini atau hubungi Customer Care Pennyu Indonesia 08170736698.

Kawan Pennyu jangan lupa cek artikel menarik seputar sanitasi lainnya di blog Pennyu Indonesia dan apabila Anda mencari produk-produk sanitasi terpercaya konsultasikan ke kami. Pennyu Indonesia menyediakan produk sanitasi berkualitas dan terpecaya. Butuh produk sanitasi yang berkualitas? Dengan Pennyu Pasti Beres.

Komentar Dinonaktifkan